Pelaksanaan UAS SD Negeri 12 Banda Aceh

Ujian Akhir Semester (UAS) bagi siswa kelas enam Sekolah Dasar (SD) dilaksanakan 06 Mei 2024.
Ujian sekolah merupakan agenda wajib tahunan yang harus dilaksanakan satuan pendidikan sekolah dasar di Indonesia guna menilai pencapaian sntadar kompetensi lulusan diseluruh mata pelajaran sesuai kurikulum yang berlaku. Disisi lain, ujian menjadi salah satu syarat kelulusan peserta didik jenjang akhir.
Sebanyak 54 siswa kelas VI SD Negeri 12 mengikuti ujian, terlihat seluruh siswa hadir pada hari pertama pelaksaan UAS, dan pelaksaan UAS berjalan lancar tanpa hambatan.
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- PENYERAHAN SANTUNAN KEPADA ANAK YATIM, PIATU, DAN YATIM PIATU
- Hari Pertama Pembelajaran Di Bulan Ramadhan
- UPACARA PERINGATAN HARI PAHLAWAN
- PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW DI SD NEGERI 12 BANDA ACEH
- PELAKSANAAN ANBK TH 2024/2025
Silahkan Isi Komentar dari tulisan berita diatas :
Komentar :
Kembali ke Atas